mutiara hati

Posted by Ragil Putra Desa Jumat, 13 Juli 2012 0 komentar

Renungan Mutiara Kata

OLEH: 
“Jangan terlalu takut terhadap tindakan yang akan anda ambil. Hidup ini adalah percobaan” (coba ingat lagi kata2 seorang dokter ketika kita berobat : “makan obat ini dulu, nanti kalau belum ada perubahan, ya kembali lagi”)
“Seorang pemimpin yang baik mencontohkan dengan tindakan”
Orang Bodoh tidak pernah belajar dari kegagalannya.
Orang Pandai belajar dari kegagalan yang ia perbuat dan ia memperbaikinya.
Orang Bijak belajar dari kegagalan orang lain
Cara yang paling pasti untuk menghindari kegagalan adalah dengan tidak mencoba.
Gagal dan Sukses merupakan Satu paket menuju Sukses. Gagal hari ini bisa jadi Sukses Esok Hari.
Guru yang biasa-biasa memberitahu,
guru yang baik menjelaskan,
guru yang lebih baik mendemonstrasikan,
guru yang hebat mengilhami (William Arthur Ward)
Guru kencing berdiri, Murid kencing berlari (Hahaha… murid lebih jago daripada guru)
Kebiasaan adalah satu-satunya pelayan yang akan bekerja untuk Anda tanpa bayaran. Cukup bangunlah kebiasaan tersebut dan kebiasaan itu akan berjalan dengan sendirinya tanpa Anda sadari. (Frederick Whitaker)
Tidak ada yang namanya nasib yang tidak diubah. Ubah kebiasaan, maka Berubahlah Nasib Anda (Anton Huang, pengelola antonhuang.com, blog sharing motivasi dan inspirasi, kata-kata motivasi, kata mutiara, kata bijak, cerita motivasi, cerita hikmah)
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: mutiara hati
Ditulis oleh Ragil Putra Desa
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://balada-sangpengembara.blogspot.com/2012/07/mutiara-hati.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Visitors

You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "

Template by Cara Membuat Email | Copyright of CATATAN KELAS FAQIH.